SOSIALISASI TENTANG NOMOR INDUK BERUSAHA OLEH IBN

13 Agustus 2022
admin
Dibaca 269 Kali
SOSIALISASI  TENTANG  NOMOR INDUK  BERUSAHA  OLEH IBN

Waringinsari Timur (11/08) Kegiatan  sosialisasi tentang NIB yang di hadiri oleh Kepala Pekon Waringinsari Timur ibu Eni Nurhayati serta di hadri oleh Dosen Pembimbing, Perangkat desa,  Warga masyarakat yang memiliki usaha dan mahasiswa KPM dari IAIN Metro Lampung 

Dimana pada sosialisasi tersebut menerangkan apa manfaat dari NIB dan bagaimna cara membuat NIB.

NIB atau Nomor Induk berusaha adalah identitas pelaku usaha yang diterbitkan oleh lembaga OSS, cara membuat NIB  klik cara membuat NIB